Analisis Citra Simulator Unit Radiologi RSUD dr. Moewardi Surakarta

Zening Damaringtyas, Mohtar Yunianto, Harjana Harjana

Abstract


Telah dilaksanakan penelitian tentang analisis citra simulator unit radiologi RSUD dr. Moewardi Surakarta. Citra yang dihasilkan simulator sebagai verifikasi lapangan dalam radioterapi. Citra tersebut akan ditajamkan sehingga batasan luas lapangan semakin jelas. Citra diolah dengan metode deteksi tepi yang telah diprogram melalui perangkat lunak Matlab. Tampilan program berupa GUI (Graphic User Interface) sehingga mudah
digunakan. Selain metode deteksi tepi, program juga melakukan perhitungan aksis lapangan penyinaran. Perhitungan aksis lapangan penyinaran berdasarkan informasi yang diperoleh pada citra meliputi faktor magnifikasi dan axis penyinaran. Hasil dari penelitian ini adalah suatu program yang dapat mendeteksi tepi citra secara tepat dan sesuai gambar asli dan dapat menghitung besarnya aksis lapangan penyinaran secara teliti.

Keywords


Image; Simulator; Edge Detection; Irradiation Field

Full Text:

PDF

References


R. Sjahriar, S. Kartoleksono, and I. Ekayuda, Radiologi Diagnostik (FK UI, Jakarta, 2001).

R.H. Sianipar, H.S. Mangiri, and I.K.Wiryajadi, MATLAB untuk

Pemrosesan Citra Digital (Informatika, Bandung, 2013).

D. Putra, Pengolahan Citra Digital (Andi Offset Yogyakarta,

.

G.T. Shrivaskshan, and C. Chandrasekar, International Journal of Computer Science Issues, 9(1), 269-276 (2012).

A. Mousa, International Journal of Signal Processing, Image

Processing and Pattern Recognition, 5(3), 1-7 (2012).

S.K. Mahendran, International Journal of Engineering and Innovative Techonology, 2(5), 190-193 (2012).




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j24604682.v10i2.810

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.