Upaya Awal Optimasi Jumlah Kendaraan Angkut pada Kasus Umum Pengangkutan Obyek dari n Titik Asal ke 1 Titik Pengumpulan

Hitapriya Suprayitno, Ria Asih Aryani Soemitro

Abstract


Kasus umum pengangkutan obyek dari n titik asal ke 1 titik pengumpulan banyak dijumpai sehari-hari. Kasus pengangkutan sampah padat perkotaan dari TPS ke TPA termasuk kedalam golongan kasus ini. Jadi, metoda optimasi untuk kasus ini perlu untuk dibangun. Penelitian ini telah menghasilkan suatu Metoda Optimasi. Metoda ini mengandung 2 langkah utama. Langkah pertama berupa identifikasi titik tidak bisa dilayani. Langkah kedua berupa penyusunan rute truk pengangkutan. Langkah ini dilakukan berulang sampai seluruh Titik Asal disinggahi. Penyusunan rute pengangkutan dilakukan dengan memaksimalkan jumlah singgahan tanpa melanggar kendala waktu kerja truk, berarti Rute ditentukan dengan selalu memilih tujuan berikut terdekat. Metoda ini telah di-uji-coba dengan hasil yang memuaskan. Metoda ini diberi nama : Optimasi Jumlah Kendaraan Pesinggah dengan Kendala Waktu Kerja Kendaraan.

Full Text:

PDF

References


Baccelli, F., Cohen, G., Olsder, G.J. & Quadrat, J-P. (1992). Synchronization and Linearity – An Algebra for Discrete Event Systems. John Wiley & Son. New York.

Bondy, J.A. & Murty, U.S.R. (1982). Graph Theory with Applications. Fifth Printing. North-Holland. New York.

Brandes, U. & Erlebach, T. (1998). Network Analysis – Methodological Foundations. Springer, Berlin.

Dimyati, T.T. & Dimyati A. (1994). Operation Research - Model-Model Pengambilan Keputusan. Sinar Baru Algesindo. Bandung.

Goldberg, A.W. (2000). “Basic Shortest Path Algorithms”. DIKU Summer School on Shortest Paths. Microsoft Research. Silicon Valey.

Hillier, F.S. & Lieberman, G.J. (1990). Introduction to Operation Research. Fifth Edition, Holden-Day Inc..San Francisco.

Indryani, R., Astana, I.N.Y. & Suprayitno, H (2004). “Model Transportasi untuk Pengembangan Pelayanan Air Bersih di Kabupaten Badung Bali”. Jurnal TORSI; Edisi Maret 2004, Tahun ke 24, No 1. Jurusan Teknik Sipil. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Surabaya.

Jaiswal, N.K. (1997). Military Operations Research : Quantitative Decision Making. Kluwer Academic. Boston.

Khan, Lutfar Rahman (1984). “Rural Road Planning in Developing Countries : A Network Modeling Approach”. Disertation. Asian Institute of Technology. Bangkok.

Munir, Rinaldi (2003). Matematika Diskrit. Edisi Kedua. Penerbit Informatika. Bandung.

Schutter, B de. de & Boom, T van den. de (2008). “Max-plus Algebra and Max-Plus Linear Discrete Event Systems : An Intoduction”. Proceeding of 9th International Workshop on Discrete Event Systems (WODES ’08). Goteborg.

Srivastava, A.K. & Nema, A.K. (2006), “Discussion of Multi-objectives Vehicle Routing and Scheduling Problem with Time Window Constraints in Hazardous Material Transportation”, Journal of Transportation Engineering, September 2006, Vol. 132 No. 9, American Society of Civil Engineers, Reston, Virginia.

Suprayitno, Hitapriya & Indryani, Retno (1997). “Masalah Transportasi Logisitk Kasus dengan Beberapa Titik Asal dan Beberapa Titik Tujuan”. Jurnal TORSI, Edisi Nopember 1996, Tahun ke 16, No. 2. Jurusan Teknik Sipil. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Surabaya.

Suprayitno, Hitapriya & Indryani, Retno (1997a). “Metoda Perhitungan Proporsi : Metoda Pemecahan Masalah Transportasi Logisitk”. Jurnal TORSI, Edisi Mei 1997, Tahun ke 17, No. 1. Jurusan Teknik Sipil. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Surabaya.

Suprayitno, Hitapriya (1999). “Penyusunan Algoritma Bagi Pemecahan Permasalahan Optimasi Linier Umum Bersolusi Bilangan Bulat”. Jurnal TORSI, Edisi Mei 1999, Tahun ke 19, No. 1. Jurusan Teknik Sipil. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Surabaya.

Suprayitno, Hitapriya (2003). “Optimasi Permasalahan Armada dan Trayek Angkutan : Kasus Sederhana Pengangkutan Sampah dari TPS ke TPA”. Jurnal TORSI, Edisi Juli 2003, Tahun ke 23, No 2. Jurusan Teknik Sipil. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Surabaya.

Suprayitno, Hitapriya (2008). ”Algoritma Perhitungan Jarak Langsung Antar Titik pada Model Jaringan Hubungan Antar Titik”, Seminar Nasional Teknik Sipil IV, Surabaya 13 Februari 2008. Jurusan Teknik Sipil. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Surabaya.

Suprayitno, Hitapriya (2008). “Penggunaan Konsep Konektivitas Teori Graf sebagai Pijakan bagi Upaya Penyusunan Metoda Penilaian Kualitas Jaringan Jalan Primer’. Seminar Nasional Teknologi Infrastruktur Perkotaan, Surabaya 12 Juli 2008. Program Studi Diploma Teknik Sipil. Institut Teknologi Sepuluh Nopember. Surabaya.

Suprayitno, Hitapriya (2009). “Metoda Identifikasi Ketiadaan Graf Pohon berdasar Identifikasi Titik Terisolasi dan Busur Terisolasi pada Graf dengan Busur Tak Berarah dan Tak Berbobot”. Seminar Nasional Teknik Sipil V, 11 Februari 2009. Jurusan Teknik Sipil. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS); Surabaya.

Suprayitno, Hitapriya (2010). “Identifikasi Graf Pohon Berbasis Aljabar Maks-Plus – Pada Graf Tak Berarah Tak Berbobot”. Seminar Nasional Teknik Sipil VI, 27 Januari 2010. Jurusan Teknik Sipil. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS). Surabaya.




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j26151847.v1i1.3758

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jumlah Pengunjung :

Statistik Afiliasi Penulis

View My Stats

 

Flag Counter

 Flag Counter

 

 

Creative Commons License
Jurnal Manajemen Aset Infrastruktur & Fasilitas by Departemen Teknik Sipil ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.