Efek Patahan Watukosek Pada Geomorfologi Kali Porong dengan Metode Tahanan Jenis 2-D

Alif Prabawa Arwananda, Wien Lestari, Juan Pandu Gya Nur Rochman, Alwi Husein

Abstract


Salah satu penyebab munculnya semburan lumpur Sidoarjo yang masih diperdebatkan hingga saat ini yaitu mengenai reaktivasi patahan watukosek. Studi yang telah dilakukan sebelumnya menunjukkan adanya manifestasi di permukaan akibat patahan Watukosek, contohnya pembelokan geomorfologi Kali Porong. Penelitian dengan menggunakan metode tahanan jenis 2-D dilakukan untuk memetakan patahan yang berada di daerah Kali Porong. Lintasan yang digunakan memiliki bentangan 400m hingga 1100m dengan arah Barat – Timur. Total panjang bentangan mencapai ±3,210m dari 4 lintasan dan kedalaman maksimum hingga ±200m. Data pengukuran di inversi menggunakan RES2DINV dan dipetakan dengan menggunakan ZondRes2D.

Keywords


patahan Watukosek; geomorfologi; Kali Porong; metode tahanan jenis

Full Text:

PDF

References


Abidin, H. Z., Davies, R. J., Kusuma, M. A., Andreas, H., & Deguchi, T., 2008. Subsidence and Uplift of Sidoarjo (East Java) due to The Eruption of The Lusi Mud Volcano (2006-Present). Environmental Geology, hh. 833-844.

Bernard, J., 2016, February 24). Heritage Geophysics Inc. Retrieved from HeritageGeophysics.com: http://www.heritagegeophysics.com/papers/Depth_of_investigation.pdf

Buranda., 1990. Geologi Indonesia. Malang: Universitas Negeri Malang.

Herman, R., 2001. Introduction to Electrical Resistivity in Geophysics. American Association of Physics Teachers, hh. 943-952.

Istadi, B. P., Kadar, A., & Sawolo, N., 2008. Analysis & Recent Study Results on East Java Mud Volcano. Subsurface sediment remobilization and fluid flow in sedimentary basins, hh. 53-55. The Petroleum Group.

Loke, M., 1999. Electrical Imaging Surveys for Environmental and Engineering Studies. Penang.

Mazzini, A., Nermoen, A., Krotkiewski, M., Podladchikova, Y., Planke, S., & Svensen, H., 2009. Strike-Slip Faulting as A Trigger Mechanism for Overpressure Release Through Piercement Structures. Implications for The Lusi Mud Volcano, Indonesia. Marine and Petroleum Geology 26, hh. 1751-1765.

Mazzini, A., Svensen, H., Akhmanov, G., Aloisi, G., Planke, S., Malthe-Sorenssen, A., & Istadi, B., 2007. Triggering and Dynamic Evolution of The LUSI Mud Volcano, Indonesia. Earth and Planetary Science Letters 261, hh. 375-388.

Sehah, & Sugito., 2011. Pencitraan Resistivitas 2D Bawah Permukaan Tanaman Jait (Tectona Grandis Sp.) Menggunakan Konfigurasi Wenner (Studi Kasus: Lahan Tanaman Jait Di Belakang Gedung MIPA UNSOED). Berkala Fisika Vol. 14, hh. 1-10.

Widodo, A., 2016, February 15. Benarkah Ada Patahan Watukosek di Bawah Porong? (suara surabaya.net, Interviewer).




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j25023659.v2i3.2098

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

Free counters!
 
  View My Stats
 
 
 

Lisensi Creative Commons
Jurnal Geosaintek diterbitkan oleh ITS bekerja sama dengan Himpunan Ahli Geofisika Indonesia (HAGI) 

Disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.
Berdasarkan ciptaan pada https://iptek.its.ac.id/index.php/geosaintek/index.