Desain Alat Sterilisasi Covid-19 dengan Teknologi Sinar UV yang Ramah untuk Anak-anak Usia 2-6 Tahun

Yosef Richo, Martinus Sony, Hafidz Sirojul

Abstract


Abstrak—Pencegahan sejak dini terkait Covid-19 perlu dilakukan masyarakat. Meskipun Vaksin sudah dilaksaaannnakan oleh pemerintah, namun langkah pencegahan Virus Covid 19 tetap wajib dilakukan. Apalagi untuk anak kecil (usia 2-6 tahun) yang bersekolah pada jenjang TK/Playgorup tentunya harus lebih dicermati, karena anak-anak memiliki pemahaman yang tidak sekompleks orang dewasa. Sekolah umumnya sudah menggunakan produk pendukung untuk program sterilisasi Covid-19 bagi mudridnya. Beberapa penelitian sebelumnya membuktikan Lampu LED (ultra Violet) dan hand sanizer mampu dengan cepat membunuh virus yang menempel pada benda-benda, untuk itu peneliti mencoba membuat suatu desain lemari sederhana untuk meletakkan barang bawaan dari luar ruangan  yang didalamnya mampu membasmi virus Covid dengan bantuan Lampu LED dan Hand sanitizer. Selanjutnya ditentukan skala prioritas dengan menggunakan metode sampling. Tempat sampling pada beberapa lokasi  Sekolah mengenai beberapa bentuk yang disukai anak. Hal ini diperlukan karena anak cenderung takut dengan produk baru yang asing terutama yang bersifat medis. Setelah prioritas produk ditentukan, selajutnya peneliti melakukan proses new product development dengan metode QFD untuk menentukan final desain. Final desain yang sudah terbentuk selanjutnya dilakukan finishing dengan menggunakan program komputer untuk melihat hasil akhir dan siap diproduksi. Tujuan riset ini adalah memberikan menajemen perancangan pada sebuah desain produk sterilisiasi Covid-19 untuk sekolah tingkat dasa yang ramah bagi anak-anak. 

 

Abstract - Early prevention related to Covid-19 needs to be done by the community. Even though the government has implemented a vaccine, it is still mandatory to take steps to prevent the Covid-19 virus. Especially for small children (aged 2-6 years) who attend kindergarten/Playgroup level, of course, it must be more closely observed, because children have an understanding that is not as complex as adults. Schools have generally used supporting products for the Covid-19 sterilization program for their students. Several previous studies have proven that LED (ultra Violet) lights and hand sanitizers are able to quickly kill viruses that stick to objects, for that researchers tried to make a simple wardrobe design to put luggage from outside the room in which it was able to eradicate the Covid virus with the help of lights. LED and hand sanitizer. Furthermore, the priority scale is determined using the sampling method. Sampling places at several school locations regarding several forms that children like. This is necessary because children tend to be afraid of new, unfamiliar products, especially medical ones. After the priority of the product is determined, the researcher then conducts a new product development process using the QFD method to determine the final design. The final design that has been formed is then finished using a computer program to see the final result and is ready to be produced. The purpose of this research is to provide design management for a Covid-19 sterilization product design for elementary-level schools that are friendly for children.


Keywords


design, Covid-19 sterilization, children, vaccine, and kindergarten.

Full Text:

PDF

References


Susanna, When will the COVID-19 Pandemic in Indonesia End?. Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional (National Public Health Journal). 2020; 15 (4): 160-162. (2020),

Aulia. Covid-19 Prevention Education With The Health Protocol of 5M and The Importance Of Multivitamins During Covid-19 Pandemic. Jurnal Abdi Masyarakat Vol. 2, No.1 Mei 2021, Hal. 133-139.(2021)

Kampf, Todt dan Pfaender (2020), Persistence of coronaviruses on inanimate surfaces and their inactivation with biocidal agents. Persistence of coronaviruses on inanimate surfaces and their inactivation with biocidal agents 104 (2020) 246-251.

Gerchman, Mamane dan dan Friedman. UV-LED disinfection of Coronavirus: Wavelength effect. Journal of Photochemistry and Photobiology B: Biology. Volume 212, November 2020, 112044.

Punaji. Metode Penelitian Pendidikan & Pengembangan. Penerbit Prenadamedia Group- Jakarta (2015).

Achmadi, Abu dan Narbuko, Cholid. Metodologi Penelitian. (Bumi Aksara. Jakarta. 2015)

Ginting. “Perancangan Produk”, Graha Ilmu Jakarta. (2009).

Masganti. Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini Jilid I. Penerbit: Perdana Publishing Medan - ISBN 978-602-6970-00-8. (2015).

Aini Loita Early Childhood: Jurnal Pendidikan Karakteristik Pola Gambar Anak Usia Dini E-ISSN : 2579-7190 | Vol.1 No. 1, (2017).

Rahmawati, Bustari, Dan Isbianti, “Pengadaan Dan Penggunaan Sarana Pendidikan di Taman Kanak-Kanak Negeri di Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta”. Jurnal Penel Pengad Fasilitas (2016).

Watini, Implementasi Model Pembelajaran Sentra pada TK Labschool STAI Bani Saleh Bekasi. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. Volume 4 Issue 1, Pages 110-123. ISSN: 2549-8959 (Online) 2356-1327 (Print). (2020).

Reza Satria Rinaldi, Ika Novia Anggraini, (Design of Package Sterilization UV-C Disinfectant Systems to Prevent the Spread of Covid-19) -Jurnal Nasional Teknik Elektro dan Teknologi Informasi | Vol. 10, No. 1, Februari (2021).

Ginting, Batubara dan Widodo. Desain Ulang Produk Tempat Tissue Multifungsi Dengan Menggunakan Metode Quality Function Deployment. Jurnal Sistem Teknik Industri, Vol. 19 No. 2, Juli 2017




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/iptek_desain.v20i2.11603

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Desain IDEA is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Terdaftar pada LIPI dengan e-ISSN 2580-0264 dan p-ISSN 1411-3023