Eksplorasi Teknik Membuat Pola Pattern Die Cut Pewarnaan dan Finishing Kulit Ikan Nila sebagai Kombinasi Material pada Produk Tas Wanita

Bambang Tristiyono, Ellya Zulaikha, Hertina Susandari, Ari Dwi Krisbianto, MY Alief Samboro, Aarifatun Nurul Ilmi

Abstract


Tren fashion berubah dengan cepat, dan merupakan tantangan bagi brand lokal untuk terus berinovasi agar dapat bersaing pada pasar nasional dan internasional. Beberapa inovasi produk dapat dengan menggunakan material yang unik, dan penggunaan teknik produksi yang berbeda. Seperti halnya penggunaan material kulit ikan untuk diaplikasikan pada produk fashion dan lifestyle yang belum banyak diketahui oleh penikmat produk fashion. Kulit ikan adalah material kulit hewan dengan karakter kulit yang berbeda tiap spesies ikan. Seperti kulit ikan Nila, yang memiliki tekstur dan motif sisik pada penampang kulit, dengan ketebalan kulit kurang dari 1 mm. Ikan Nila sendiri merupakan jenis ikan yang mudah dibudidayakan, dan tidak termasuk satwa endemik di Indonesia. Ini merupakan sebuah potensi bagi ikan Nila untuk dapat diaplikasikan pada produk-produk kerajinan kulit. Artikel ini membahas mengenai eksperimental material kulit ikan Nila, untuk membentuk ragam hias, sebagai kombinasi material produk tas wanita

Fashion trends change rapidly, and it is a challenge for local brands to continue to innovate in order to compete in national and international markets. Some product innovations can use unique materials, and use different production techniques. Like the use of fish skin material to be applied to fashion and lifestyle products that are not widely known by fashion product connoisseurs. Fish skin is an animal skin material with different skin characteristics for each fish species. Like Tilapia fish skin, which has a texture and scale motif on the skin, with a skin thickness of less than 1 mm. Tilapia itself is a type of fish that is easily cultivated, and is not endemic to Indonesia. This is a potential for tilapia to be applied to leather handicraft products. This journal discusses the experimental material of Tilapia fish skin, to form decorations, as a material combination for women's handbags.

 


Keywords


eksplorasi, finishing, kulit ikan nila, tas wanita, dan pola pattern die cut

Full Text:

PDF

References


Mei D.E, Yayan H dan Saptanto S., “Adopsi Teknologi Pembenihan Ikan Nila (Tilapia Sp) di Jawa Barat”, Journal Penelitian Perikanan Indonesia Ed. Sosial Ekonomi, Vol. 10, No. 7, 91-100, 2004.

Sri Untari, Emiliana, Suliestiyah Wrd, Sri Sutyasmi dan Jaka Susilo, “Panduan Teknis Teknologi Penyamakan Kulit Ikan”, Balai Besar Kulit, Karet, dan Plastik, Yogyakarta, 2009.

Prayitno, Emiliana.K., Nur Wachid S.,“Pemanfaatan Limbah Kulit Ikan Nila dari Industri Fillet Untuk Kulit Jaket,” Majalah Kulit, Karet dan Plastik Vol. 28 No. 1 Juni 2012, Tahun 2012.

Tersedia pada : http://ejournal.kemenperin.go.id/mkkp/article/view/205/179, Diakses : 18 Januari 2020.

Tristiyono, Bambang, et al. "Analisis Konsistensi Atribut Karakter Desain untuk Menentukan Ciri Khas Sebuah Merek Produk: Studi Kasus pada Sepatu Converse." Jurnal Desain Idea: Jurnal Desain Produk Industri Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya 18.1 (2019): 1-5. Tersedia pada: https://iptek.its.ac.id/index.php/idea/article/view/5081/3443.

Faiqotul, Hima., “Persepsi Merek dan Gaya Hidup Pemakai Tas Channel”, Jurnal Tingkat Sarjana Bidang Management, 2016.

Tristiyono, B., Soewito, B.M., Susandari, H., Kristianto, T.A., Anggraita, A.W., “Pengembangan Desain Produk Berbahan Pelepah Pisang untuk Meningkatkan Daya Saing Usaha Kecil,” Jurnal Desain IDEA, Vol 17, no. 1, pp 1-4, 2018.

Tersedia pada:

https://iptek.its.ac.id/index.php/idea/article/view/4369 Diakses pada 4 Februari 2020.

Tristiyono, B., Andega, C.L., “Eksplorasi Teknik membuat Ragam, Finishing, dan Joining Bambu sebagai Kombinasi Material Produk Tas Wanita” J. Sains dan Seni ITS, Vol.8, No. 1, F13, 2019.

Tersedia pada :

http://ejurnal.its.ac.id/index.php/sains_seni/article/view/41125 Diakses 18 Januari 2020.

Sachari, Agus. "Eksplorasi Material Berbasis Permainan Sebagai Pendekatan Berkreasi." Panggung 25.3 (2015). https://jurnal.isbi.ac.id/index.php/panggung/article/view/25.

CNBC Indonesia.com, Gairah Industri Fashion Indonesia

Tersedia pada:

https://www.cnbcindonesia.com/lifestyle/20190712155341-35-84555/gairah-industri-fashion-indonesia, 2019

Diakses : 03 Desember 2019.

Tilapia Leather Art, “About Fish Leather”,

Tersedia pada:

https://tilapialeatherart.com, 2019, Diakses 03 Februari 2020.




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/iptek_desain.v20i1.9333

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Desain IDEA is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Terdaftar pada LIPI dengan e-ISSN 2580-0264 dan p-ISSN 1411-3023