Perencanaan Pembangunan Angkutan Umum Massal Light Rail Transit (LRT) di Kota Semarang, Jawa Tengah

Nanda Rian Prasetya

Abstract


Seperti yang tertuang pada Peraturan Daerah Kota Semarang No.6 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Semarang Tahun 2016-2021 dengah arah kebijakan pengembangan sistem angkutan umum massal berbasis rel, demi terwujudnya pelayanan transportasi yang efektif dan efisien. Sehingga dibuat perencanaan pembangunan Light Rail Transit (LRT) Semarang untuk mengurangi kemacetan di Kota Semarang sekaligus untuk meningkatkan manajemen infrastruktur massal di Kota Semarang. Metodologi penelitian dalam penelitian ini menggunakan data sekunder untuk merencanakan trase dan perencanaan geometrik berupa alinemen horizontal dan alinemen vertikal kemudian menghitung besarnya Biaya Operasional Kendaraan (BOK) dengan tujuan untuk dapat menentukan besarnya tarif LRT Semarang. Perencanaan LRT Semarang untuk koridor 9 dengan trase Bandara Ahmad Yani – Madukoro – Pasar Bulu – Cokroaminoto – Simpang Lima dengan panjang lintas 8,1 km. Terdapat 6 lengkung horizontal dan dengan kecepatan maksimum 120 km/jam. Total biaya operasional LRT semarang adalah sebesar Rp 7.017.697,77 / lintas, kemudian besarnya tarif dasar lintas pelayanan sebesar Rp 1.784,68 pnp/km dan untuk tarif jarak sebesar Rp 14.455,93 / lintas.


Full Text:

PDF

References


Aditya, W. (2020). Rel Ketiga (Third Rail) pada Kereta LRT. 28 Desember 2020

Atlantea, D.E. (2019). Analisa Tarif Kereta Api Berdasarkan Biaya Operasional (Studi Kasus : Kereta Api Kalijaga Solo-Semarang). Universitas Muhammadiyah Surakarta. Surakarta.

Central Java Investment Platform (2019). Pembangunan Light Rail Transit (LRT) Kota Semarang. 01 Desember 2020.

Direktorat Sarana Perkeretaapian, Kementrian Perhubungan (2019), Teknologi Sarana Perkeretaapian Ramah Lingkungan. 08 Desember 2020.

Dishub Kota Semarang (2018). Rencana pembangunan LRT di Kota Semarang. Paparan FGD Angkutan Massal – DP2K. Semarang.

Hadihardaja, J. (1997). Sistem Transportasi. Gunadarma. Jakarta.

Herawati, H.J.W. (2017). Desain Struktur dan Metode Pelaksanaan Light Rail Transit (LRT) Jakarta dengan Prestress U-Shape Girder. Institut Teknonogi Sepuluh Nopember Surabaya. Surabaya.

Jamaludin dan Astuti, S.W. (2018). Kajian Biaya Operasi Kereta Api. Politeknik Perkeretaapian Indonesia. Madiun.

Muhammad, A.N & Triana, S. (2017). Analisis Teknis Operasional Light Rail Transit Kota Bandung. Institut Teknologi Nasional. Bandung.

Murdiyono, R. & Anindyawati, N. (2017). Analisis Kinerja Ruas Jalan Majapahit Kota Semarang Studi Kasus: Segmen Jalan Depan Kantor pegadaian sampai jembatan tol gayamsari. Universitas Islam Sultan Agung. Semarang.

PD (06/16). Peraturan Daerah Kota Semarang No.6 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota Semarang Tahun 2016-2021.

PD (10/86). Peraturan Dinas No. 10 Tahun 1986 tentang Perencanaan Konstruksi Jalan Rel, Perusahaan Jawatan Kereta Api.

Pergub (27/20). Peraturan Gubernur Jawa Tengah No. 27 tahun 2020 tentang Standar Harga Satuan Provinsi Jawa Tengah.

Perpres (46/19). Peraturan Presiden Nomor Kep. 46/M.PPN/HK/04/2019 tentang Penetapan Daftar Rencana Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha Tahun 2019.

Perpres (65/16). Peraturan Presiden No.65 Tahun 2016 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden No.98 Tahun 2015 tentang Percepatan Penyelenggaraan Kereta api Ringan / Light Rail Transit Terintegrasi Di Wilayah Jakarta, Bogor, Depok, dan, Bekasi.

PM (11/12). Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia No. 11 tahun 2012 tentang Tata Cara Penetapan Trase Jalur Kereta Api.

PM (17/18). Peraturan Menteri Perhubungan No. 17 Tahun 2018 tentang Pedoman Tata Cara Perhitungan dan Penetapan Tarif Angkutan Orang dengan Kereta Api, Kementrian Perhubungan.

PM (60/12). Peraturan Menteri No. 60 Tahun 2012 tentang Persyaratan Teknis Jalur Kereta Api.

PP (15/16). Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 2016 Tentang Jenis Dan Tarif Atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak Yang Berlaku Pada Kementerian Perhubungan.

Ramadhan D.I & Rahmadini.H. (2012). Analisis Perbandingan Biaya Konstruksi Antara Box Girder dan PC-I Girder Pada Proyek Pembangunan Jalan Layang Non Tol Antasari Blok-M. Politeknik Negeri Bandung. Bandung.

Rosyidi, S.A.P. (2012). Prasarana Transportasi Jalan Rel. Universitas Muhammadiyah, Yogyakarta.

SK-Gub (560/58/19). Keputusan Gubernur Jawa Tengah No. 560/58 Tahun 2019 tentang Upah Minimum pada 35 (tiga puluh lima) kabupaten/kota di Provinsi Jawa Tengah

Suseno, D.P. (2019). Kajian Angkutan Massal Berbasis Rel untuk Transportasi Berkelanjutan di Kota Semarang. Universitas 17 agustus 1945. Semarang.

Tamin, O.Z. (2000). Perencanaan dan Permodelan Transportasi. Institut Teknologi Bandung. Bandung

Utomo, S.H.T. (2009). Jalan Rel. Beta Offset. Yogyakarta.

UU (23/07). Undang-Undang Republik Indonesia No. 23 Tahun 2007 tentang Perkeretaapian, Kementrian Perhubungan.

Warpani, S.P. (2002). Pengelolaan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. Institut Teknologi Bandung. Bandung.




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j26151847.v5i4.21564

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jumlah Pengunjung :

Statistik Afiliasi Penulis

View My Stats

 

Flag Counter

 Flag Counter

 

 

Creative Commons License
Jurnal Manajemen Aset Infrastruktur & Fasilitas by Departemen Teknik Sipil ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.