APLIKASI PERANGKAT LUNAK GRASS 6.3.0 UNTUK PEMODELAN DAN ANALISA TERRAIN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PERMUKAAN DIGITAL DARI DATA LIDAR

Intan Yulia Antasari, Agung Budi Cahyono

Abstract


GRASS sebagai salah satu alternatif perangkat lunak yang berbasis ”public domain” sehingga dapat mempermudah pengguna untuk mengaksesnya dapat menunjang dalam pengolahan DTM.

Di antara sekian banyak cara memperoleh data mentah untuk pembuatan DTM, Light Detection And Ranging (LiDAR) menjadi salah satu metode untuk akuisisi data topografi, khususnya untuk rekonstruksi digital terrain model (DTM). LiDAR merupakan teknologi yang lebih efektif dan efisien karena memiliki kerapatan dan ketelitian yang tinggi. Penelititan ini mengkaji aplikasi perangkat lunak GRASS 6.3.0 untuk mengolah data yang diperoleh dari LiDAR menjadi DTM dan DSM sehingga dapat diketahui perbedaan topografinya.

Hasil penelitian menunjukkan data LiDAR yang memiliki data titik tinggi sebanyak 1000000 titik per 1 km2, hal ini menunjukkan bahwa sensor LiDAR dapat memperoleh data sebanyak 1 titik per 1 m2. Selain itu, GRASS 6.3.0 mampu melakukanpengolahan data DSM dan DTM dari data LiDAR yang dapat dikonversikan dalam format yang lain sehingga dapat diperoleh model permukaan digital yang dapat digunakan pada perangkat lunak yang lain sebagai data geospasial yang berupa DTM dan DSM.


Keywords


GRASS 6.3.0; LiDAR; DTM

Full Text:

PDF

References


http://www.intermap.com/produk&layanan. Dikun-jungi pada tanggal 23 Januari 2008, jam 16:30 WIB.

Brovelli, M. A., M. Cannata dan U. M. Longoni. 2002. Managing and Processing LIDAR Data Within GRASS, http: //www.ieee.org Dikunjungi pada tanggal 26 Maret 2008, jam 15:59 WIB.

Burtch, R. 2002. LIDAR Principles and Applications. IMAGIN Conference, TranverseCity, http://www.ferris.edu/faculty/burtchr/papers/lidarprinciples.pdf Dikunjungi pada tanggal 24 Januari 2008, jam 18: 36 WIB.

Habib, A. 2007. Advanced Photogrammetric and Ranging Techniques.http://dprg.geomatics.ucalgary.ca/files/Courses/531/AKAM_531_outline_6.pdf Dikunjungi pada tanggal 5 Februari 2008, jam 16:23 WIB.

Harintaka. 2007. Teknologi LIDAR: Definisi, Prinsip, dan Produk. http://harintaka.staff.ugm.ac.id/Publikasi/Teknologi%20LIDAR%20unt%20Geodeta%20Agustus%202007.pdf Dikunjungi pada 23 Januari 2008, jam 18:14 WIB.

Juniangga, A.G. 2005. Analisa Perbandingan Geographic Resources Analysis Support System




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j24423998.v4i2.7312

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Geoid Journal of Geodesy and Geomatics by Department of Geomatics Engineering - ITS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.