Pembangunan Infrastruktur merupakan kebijakan program utama pemerintah saat ini. Keseluruhan program infrastruktur publik maupun swasta harus bisa berfungsi secara efektif, efisien, ekonomis, dan berkelanjutan, oleh karena itu diperlukan Ilmu Pengetahuan dan Praktek Manajemen Aset Infrastruktur yang baik.
Di negara maju Manajemen Aset Infrastruktur dan Fasilitas sudah merupakan kompetensi tersendiri dan bahkan merupakan profesi tersendiri. Indonesia juga akan berkembang kearah sana. Hal ini harus segera dipersiapkan.
ITS, dewasa ini menyelenggarakan program Magister Manajemen Aset Infrastruktur, atas penugasan dari kemeterian PUPR. Program ini sudah meluluskan 15 angkatan. Jurnal ini juga diterbitkan dalam rangka mendukung program tersebut.
Jurnal Manajemen Aset ini diterbitkan bagi pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Praktek Aset Manajemen Infrastruktur dan Fasilitas, supaya bisa berkembang dengan baik.
Table of Contents
Articles
Jumlah Pengunjung :
<div class="statcounter"><a title="Web Analytics Made Easy - StatCounter" href="https://statcounter.com/" target="_blank"><img class="statcounter" src="https://c.statcounter.com/11989286/0/6e1ee3db/0/" alt="Web Analytics Made Easy - StatCounter"></a></div>
Statistik Afiliasi Penulis
View My Stats
Flag Counter
Jurnal Manajemen Aset Infrastruktur & Fasilitas by
Departemen Teknik Sipil ITS is licensed under a
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License .