IDENTIFIKASI FAKTOR PEMILIHAN MODA BUSWAY OLEH MASYARAKAT KOTA JAKARTA

Ari Kurnia, Hendrawan H Saragi

Abstract


Busway merupakan angkutan umum massal yang mulai beroperasi pada Februari 2004 di Kota Jakarta. Angkutan umum ini memiliki sistem tertutup dengan lintasan khusus yang tidak bercampur dengan kendaraan lainnya dan memiliki tingkat kenyamanan, keamanan, waktu pejalanan dan waktu menunggu yang jauh lebih baik dibandingkan dengan angkutan umum lainnya.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik masyarakat di Kota Jakarta yang bertempat kegiatan di sepanjang kondor Blok M-Kota dan berpotensi menggunakan Busway, kineria pelayanan Busway, baik kinena teknis yang berkaitan dengan operasional Armada Busway ataupun kineria teknis yang berkaitan dengan Busway sebagai pengguna Busway, serta mengidentifikasi faktor yang mempengaruhi masyarakat di Kota Jakarta dalam memilih Busway sebagai moda. Penelitian ini dilakukan di tempat-tempat kegiatan sepanjang koridor Blok M-Kota dimana pada kondorini Busway beroperasi.


References


Abubakar, l. 1997. Menuju Lalu Lintas dan Angkutan Jalan yang Tertib. Direktorat Jenderal Perhubungan Darat. Jakarta.

Anggraini, Dian. 2004. Evaluasi Pelayanan Angkutan Perdesaan Trayek LTP (Larangan-Tanggulangin-Prambon) di Kabupaten Sidoario. Tesis Tidak Diterbitkan. Malang: Program Pascasarjana Universitas Brawijaya.

Arikunto, Suharsimi. 1993. Prosedur Penelitian. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Darmaningtyas. 2004. Busway dan Transportasi Massal. Jakarta: Institut Studi Transportasi.

Hasan, Zaini. 1995. Analisis Faktor Exploratori. Makalah disampaikan pada Lokakarya Penelitian Kuantitatif Tingkat Lanjut Angkatan Vlll. Lembaga Penelitian Institut Keguruan dan ilmu Pendidikan Malang tanggal 12 Oktober 1994 s.d. 02 Januari 1995.

Kumaat, Meike. 2001. Analisis Korelasiantara Kineria Pelayanan, Evaluasi Pelayanan dan Kebijakan Angkutan Umum, Tesis. Universitas Indonesia. Jakarta.

Silalahi, Gabriel Amin. 2003. Metodologi Penelitian dan Studi Kasus, Sidoarjo: Citramedia

Simpson, Barry J. 1994. Urban Public Transportation Today. United Kingdom E&FN SPON.

Sugiyono. 2004. Statistika Untuk Penelitian dan Aplikasinya dengan SPSS 10.0 for Windows. Bandung: Alfabeta.

Supranto. 2001. Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan untuk Menaikkan Pangsa Pasar, Jakarta: Penerbit Rineka Cipta.

Tamin, Ofyar Z. 2000. Perencanaan dan Permodelan Transportasi, Bandung: ITB.

Vuchic.VR. 1981. Urban Public Transportation System and Technology, New Jersey Prentice-Hall, Inc.




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j2716179X.v1i2.2345

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jumlah Pengunjung

 

Creative Commons License

Jurnal Penataan Ruang by LPPM ITS is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Based on a work at https://iptek.its.ac.id/index.php/jpr/index.