PEMIKIRAN AWAL TENTANG KERANGKA DASAR ANALISIS INFRASTRUKTUR PUBLIK BAGI PEMBANGUNAN
Abstract
Pembangunan merupakan salah satu nafas bagi kehidupan wilayah atau negara. Telah jelas terlihat bahwa keberadaan Infrastruktur mutlak perlu bagi pembangunan. ITS telah membuka Program Studi Pembangunan. Oleh karena itu penelitian tentang hubungan timbal balik antara infrastruktur publik dengan pembangunan mutlak perlu untuk dikembangkan di ITS, untuk itu diperlukan suatu Kerangka Dasar Analisis. Makalah ini menyampaikan upaya awal untuk menyusun Kerangka Dasar bagi Analisis Hubungan antara Infrastruktur dengan Pembangunan. Kerangka Dasar disusun berdasarkan 4 pemahaman utama: infrtruktur, pembangunan, keterkaitan antara infrastruktur dengan pembangunan dan manajemen aset infrastruktur. Kerangka Dasar Analisis harus didasarkan pada Kebutuhan akan Infrastruktur disesuaikan dengan Kondisi Wilayah dan Program Pembangunan Wilayah; pada Katagori Infrastruktur Publik atau Infrastruktur Swasta; pada Analisis Manfaat dan Biaya; pada Analisis Kelayakan Teknis, Ekonomi dan Sosial; pada Pengelolaan Infrastruktur Berkelanjutan; pada penggolongan Infrastruktur Publik tidak diusahakan dan disusahakan; pada Fungsi Infrastruktur; pada Tipe Bangunan Fisik Infrastruktur; pada Klasifikasi Infrastruktur : baik klasifikasi penanggung jawab, klasifikasi fungsi dan klasifikasi lain
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abidin, T. Z. (2017). Analisis Pertumbuhan Ekonomi Dan Pengembangan Sektor Potensial Di Kabupaten Asahan. QE Jurnal, 02(01), 19–33.
Adisasmita, R. (2014). Pengembangan Wilayah: Konsep dan Teori. Yogyakarta: Graha Ilmu.
AU&NEPAD. (2011). “Le Developpement Infrastructures Comme Agent Catalyseur de la Croissance Economique en Afrique”. In 17eme Forum le Partenariat avec l’Afrique (FPA). Addis-Abeba.
Prud’homme, R. (2004). “Infrastructure and Development”. , , . In ABCDE – Annual Bank Conference on Development Economics. Washington.
Reyes, G. E. (2001). “Four Main Theories of Development : Modernization, Dependency, Word-Syatem nd Globalization”. In Nomadas. Revista Critica de Ciencias Sociales y Juridicas (Vol. 04). Madrid.
Shareia, B. F. (2015). “Theories of Development”. International Journal of Language and Linguistics, 2(1).
Suprayitno, H. & Soemitro, R. A. A. (2018). Preliminary Reflexion on Basic Principle of Infrastructure Asset Management. Jurnal Manajemen Aset Infrastruktur & Fasilitas, 2(1), 1–9.
Wikipedia. (2018a). Development. Retrieved March 3, 2018, from http://en.wikipedia.org/wiki/Development
Wikipedia. (2018b). Infrastructure. Retrieved August 19, 2018, from http://en.wikipedia.org/wiki/Infrastructure
DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j23546026.y2018i5.4435
Refbacks
- There are currently no refbacks.
View my Stat: Click Here
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.