Aplikasi Multimode Fiber Coupler sebagai Sensor Temperatur

Samian Samian, Gatut Yudoyono

Abstract


Telah dilakukan penelitian untuk mendeteksi variasi temperatur menggunakan multimode fiber coupler sebagai sensor dan logam aluminium sebagai probe. Penelitian sebelumnya telah menunjukkan bahwa multimode fiber coupler dapat digunakan sebagai sensor pergeseran, dan hasil inilah yang digunakan untuk konstruksi pergeseran salah satu ujung batang logam yang telah mengalami perubahan temperatur. Sebuah cermin di tempatkan pada salah satu ujung batang logam yang bebas dan dapat bergerak selama proses pemuaian termal. Hasil eksperimen menunjukkan bahwa perubahan temperatur 2C pada batang logam mampu terdeteksi. Logam aluminium mempunyai hubungan linier terhadap tegangan detektor dalam rentang temperatur 26C - 361C, dengan sensitivitas 9,9 mV/C yang mampu mendeteksi perubahan temperatur 0,1C.

Keywords


multimode fiber coupler; linear coefficient thermal expansion; sensor temperatur

Full Text:

PDF

References


Krohn, D.A, Fiber Optik Sensor, Fundamental and Aplication, (3rd, ISA, New York, 2000)

Sklodowski, M., Theory and Aplication of Fiber Optics Sensor to Settlement of Historical Structure, Procceding AMAS Workshop, Jadwisun, 291-299, 2003.

Inaudi, D., Glisic, B., Field Aplication of Fiber Optic and Temperature Monitoring, Procceding International Conference Optoelectronic Sensor Based Monitoring In Geo-Enginering, Nanjing, 1-6, 2005

Bongsoo LEE, Gye Rae, Soon-Cheol CHUNG and Jeong Han Yi., Journal Korean Physical Society, 46, 1347 - 1351 (2005).

Binu, S. V.P. Mahadevan Pillai, N. Chandrasekaran, Optic & Laser Technology, 39, 1537 - 1543 (2007).

C. D. Singh and Karang Singh, Optical and Quantum Electronic, 33, 189 - 199 (2001).

Samian, Yono Hadi Pramono, Ali Yunus Rohedi, Febdian

Rusydi, A.H. Zaidan, Journal of Optoelectronics and Biomedical Materials, Vol. 1, Issue 3, 303 - 308 (2009).

Samian, Yono Hadi Pramono, Ali Yunus Rohedi, Gatut Yudoyono, Jurnal Fisika dan Aplikasinya , 4, 1 - 4 (2008).

Samian, Yono Hadi Pramono, Ali Yunus Rohedi, Directional Coupler Sebagai Sensor Pergeseran Mikro, Prosiding Seminar Nasional Aplikasi Fotonik, Teknik Fisika ITS, Surabaya, 24 - 25 April, 2008.

Lawrence H. Van Vlack, Ilmu dan Teknologi Bahan, (edisi ke lima, Erlangga, Jakarta, 1991)




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j24604682.v6i1.912

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.