Rekayasa Biomedik Terpadu untuk Mendeteksi Kelainan Jantung

Yoyok Cahyono, Endang Susilo Rahayu, Yossy Novitaningtyas

Abstract


Telah dibuat alat fonokardiograf berbasis Personal Computer (PC) yang digabungkan dengan elektrokardiograf untuk mendeteksi bunyi jantung normal dan murmur jantung yang disebabkan oleh kelainan pada katupkatup jantung yang divisualisasikan melalui grafik. Penggabungan dengan elektrokardiograf untuk mengetahui
periode sistol dan diastol dari siklus jantung sehingga jika ada murmur jantung dapat diketahui katup mana yang mengalami kelainan. Berdasar uji peralatan yang dibuat menunjukkan bahwa alat ini dapat merekam adanya murmur stenosis aorta. Peralatan ini juga dilengkapi dengan proses perekaman data sehingga memudahkan untuk penganalisaan dalam identifikasi.

Keywords


fonokardiograf; elektrokardiograf; murmur jantung

Full Text:

PDF

References


John G. Webster, Medical Instrumentation Application and Design (John Wiley & Sons,Inc, United State of America, 1998.)

Bronzimo JosephD, Biomedical Engineering and Instrumentation (PWS Engineering, Boston, 1986.)

Moh. Ibnu Malik, Belajar Mikrokontroler ATMEL AT89S8252 (Penerbit Gaya Media, Yogyakarta, 2003.)

Clynes and J.H. Milsum, Biomedical Engineering System

(McGraw-Hill, New York, 1980.)

Data Sheet Book, National Semiconductor.

Guyton and Hall, Buku Ajar Fisiologi Kedokteran, E/9 (Penerbit Buku Kedokteran EGC, Jakarta, 1996.)

Robert F. Coughlin and Frederick F. Driscoll, Penguat Operasional dan Rangkaian Terpadu Linier (Penerbit Erlangga, Jakarta, 1998.)

Ackerman Eugene, dkk, Ilmu Biofisika (Prentice - Hall Inc., New Jersey, 1962.)

Paulus Andi Naiwan, Teknik Antarmuka dan Pemrograman (Elex Media Komputindo, Jakarta, 2003.)




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j24604682.v4i2.954

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.