Pengaruh Variasi Sludge-serbuk Kayu sebagai Penguat terhadap Sifat Mekanik Material Komposit Matriks Urea-Formaldehida

Deni Shidqi Khaerudini, Muljadi Muljadi

Abstract


Material komposit papan partikel dibuat dari penguat berbasis lignoselulosa dan matriks resin ureaformaldehida. Pembuatan dilakukan dengan mencampur sludge, partikel kayu, dan matriks. Variabel komposisi berat kedua jenis penguat (sludge-partikel kayu), yaitu: 60:40, 70:30, dan 80:20, untuk komposisi matriks yaitu 8%, 10%, dan 12% berat komposit. Setelah komposisi dicampur target kerapatan adalah 0,6 g/cm3. Pembuatan dilakukan dengan metode mat-forming dengan ukuran cetakan 30 cm x 30 cm. Kemudian dilakukan Hot-Press 15 kgf/cm2, suhu 150C, selama 15-25 menit. Selanjutnya komposit diuji mekanik berupa uji elastisitas dan kuat patah mengacu standar JIS.A.5908-94 dan JIS.A.5905-94. Nilai densitas 0,56-0,70 g/cm3, elastisitas 6213-12978 kgf/cm2, dan kuat patah 52-108 kgf/cm2.

Keywords


komposit; sludge; partikel kayu; urea-formaldehida; hot-press; mat-forming;

Full Text:

PDF

References


Lasino, 'Pengembangan Bahan Bangunan Ekologis dalam Menunjang Pembangunan ke-PU-an', Orasi APU, Departemen PU,

Jakarta (2005)

FAO, Plywood and Other Wood Based Panels, Food & Agricul-

tural Organization. Rome: 46 - 122 (1966).

Setyawati, D. , Thesis, Program Pasca Sarjana-S3, Institut Pertanian Bogor, Bogor (2003).

Han, G.S. , Disertasi, Kyoto: Kyoto University. Departement Of

Wood Science and Technology, Faculty of Agriculture (1990).

Schwartz , Composite Materials Handbook, McGraw-Hill Book

Company, New York, USA (1984).

Tsoumis, G. , Science and Technology of Wood: Structure, Properties, Utilization, Van Nostrand Reinhold, New York(1991).

Strak, N.M. & Berger, M.J. , Fourth International Conference

on Woodber-Plastic Composites. Madison, 12 -14 Mei 1997.

Wisconsin: Forest Product Sociaty. 134-143 (1997).

Gibson, O. F., Principle of Composite Materials Mechanics,

McGraw-Hill Inc., New York, USA (1994).

Sutigno, P., Teknologi Papan Partikel Datar, Pusat Penelitian dan Pengembangan Hasil Hutan dan Sosial Ekonomi Kehutanan, Bogor (1994).

, Japanese Industrial Standard Particleboard 5908 A and 5905 A, Japanese Standard Association, Japan, (1994).




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j24604682.v3i1.968

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.