REVOLUSI INDUSTRI 4.0 DAN TANTANGAN PERUBAHAN SOSIAL

Banu Prasetyo, Umi Trisyanti

Abstract


Penelitian yang berjudul Revolusi Industri dan Tantangan Perubahan Sosial berisi tentang kajian sosial tentang pengaruh sosial yang terjadi dalam revolusi industri 4.0. Metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah kualitatif. Data yang diperoleh berasal dari kajian studi pustaka yang dianalisis secara hermeneutik filosofis. Hasil yang dicapai dalam penelitian ini adalah bahwa revolusi industri tidak hanya mendisrupsi bidang teknologi saja, namun juga bidang lainnya, seperti hukum, ekonomi, dan sosial, Untuk mengatasi era disrupsi tersebut maka diperlukan revitalisasi peran ilmu sosial humaniora sebagai dasar acuan pengembangan teknologi agar teknologi tidak tercerabut dari nilai-nilai kemanusiaan.


Keywords


globalisasi; revolusi industri 4.0; sosial; humaniora

Full Text:

PDF

References


Christensen, C. M. (1997). The Innovator’s Dilemma. harvard: Harvard Business.

Darwin, C. (2004). On The Origin Of Species. castle book.

Friedman, T. . (2006). sejarah ringkas abad ke 21. Dian Rakyat.

Fund, I. M. (2000). Globalization: Threats or Opportunity.

Hardiman, F. . (2004). Filsafat Modern: Dari Machiavelli Sampai Nietzsche. jakarta: gramedia pustaka utama.

Hopkin, A. . (2002). Globalization In World History. london: pimlico.

Jacob, T. (1988). Manusia Ilmu dan Teknologi. yogyakarta: Tiara wacana.

Khasali, R. (2018). Strawberry Generation. Jakarta: Mizan.

Kusumohamidjojo. (2009). Filsafat Kebudayaan: Proses Realisasi Manusia. Yogyakarta: Jalasutra.

Prasetyo, B. (2018). Alam dan Manusia. Waskita, 37–46.

Ritzer, G. (2010). Globalization: A Basic Text. English: Wiley-Blakwell.

Sandu, C. (2012). Globalization: Definition, Processes and Concepts. Journal Of Natıonal Instıtute Of Statıstıcs.

Shwab, K. (2016). The Fourth Industrial Revolution. New York: Crown Business.

Toffler, A. (1980). The Third Wave. Bantam Books.




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j23546026.y2018i5.4417

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View my Stat: Click Here

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.