ESTIMASI MODEL EKSPONENSIAL LIFETIME DENGAN DOUBLE CENSORING

Farida Agustini Wijajati, Thathit Purwaningtyas

Abstract


Analisis lifetime merupakan analisis statistik yang memodelkan
lama waktu sampai terjadinya suatu kejadian. Penelitian ini menggunakan Distribusi Eksponensial untuk mengestimasi data lifetime dengan double censoring dan menggunakan metode Bayesian yang berdasarkan distribusi prior gamma. Informasi sampel (distribusi prior) tersebut dikombinasikan dengan fungsi likelihood untuk mendapatkan distribusi posterior, sehingga didapatkan estimator dari yaitu dan interval kepercayaan (1  ) 100% untuk , yaitu: dimana penentuan nilai (c)didapatkan dengan pendekatan numerik dengan bantuan Matlab 7.0 pada penerapan kasus. 1 ,c 2

Keywords


Distribusi eksponensial; double censoring; metode bayesian; distribusi posterior

Full Text:

PDF

References


Bain, L. J. dan Max E., Introduction to Probability and Mathematical Statistics, 2nd edition, California: Duxbury Press, 1991.

Berger, J.O., Statistical Decision Theory and Bayesian Analysis, 2nd ed. , Springer { Verlag, New York, 1998.

Bernardo, J.M, dan Smith, A.F.M., Bayesian theory, Chichester : John Wiley & Sons, Ltd, 2000.

Box, G., dan Tiao, G. C., Bayesian Inference in Statistical Analysis, Addison-Wesley Pubhlising Company, Inc., Philippines, 1973

Fernandez, J. Arturo., Estimation and Hypothesis Testing for Eksponential Lifetime Models with Double censoring and Prior Information, Journal of Economic and Social Research, 2000.

Harinaldi., Prinsip-Prinsip Statistik Untuk Teknik dan Sains, Erlangga, Jakarta, 2006.

Larson, H. J., Introduction to Probability Theory and Statistical

Inference , John Wiley and Sons, Singapore, 1982.

Miller, R. G., Survival Analysis , Wiley classics library, Stanford University, Canada, 1998.

Sarwoko, Statistik Inferensi untuk Ekonomi dan Bisnis, Andi, Yogyakarta, 2007.

Soehardjo, Analisis Numerik, Dosen Matematika ITS dan Institut Adhi Tama Surabaya, Surabaya, 1986.

Wikipedia, the free encyclopedia., Types Of Censoring,

http://www.wikipedia.com., Diakses pada tanggal 23 Juni 2008.




DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j1829605X.v7i2.1435

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jumlah Kunjungan:

Creative Commons License
Limits: Journal Mathematics and its Aplications by Pusat Publikasi Ilmiah LPPM Institut Teknologi Sepuluh Nopember is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://iptek.its.ac.id/index.php/limits.