MISI PENDIDIKAN NABI MUHAMMAD (Kajian Tafsir Surat Al Anbiya (21): 107, Saba’ 34:28)
Abstract
Sebagai rasul pemungkas, Nabi Muhammad di utus untuk seluruh umat manusia (khattaman linnasi), tanpa batas waktu. Artinya sampai kapanpun ajaran beliau selalu relevan dan dibutuhkan. Skala jangkauannya bukan sebatas kapasitas mampu menjawab tantangan globalisme, tapi jauh melebihi itu, bahkan misinya rahmatal lil alamin (rahmat bagi seluruh alam semesta).
Rasulullah SAW memanifestasikan rohmatan lil alamin dengan 4 hal, yaitu : a) Pendidikan Tauhid; b) Pendidikan yang bernuansa duniawi ukhrowi; c) Peningkatan kualitas SDM dan d) Pendidikan suri tauladan (uswah hasanah). Tatkala ditanya, apakah sebenarnya hakekat agama? jawab Nabi “addinu husnul khuluq” agama adalah berbudi luhur dalam bermasyarakat, berkeluarga, berbisnis, berpolitik, berpendidikan dan sebagainya. Ibarat lingkaran raksasa, titik pusatnya kasih sayang (rahmat) dan pedomannya kitab suci Al-Qur’an.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abdul Ghani Abud, Fi Al-Tarbiyah Al-Islamiyah Mesir: Dar Al-Fikri, Beirut, 1997
Al-Abrashi, Muhammad Athiyah, Tarbiyah Al Islamiyah Wa Falsafatuna, (Beirut: Dar Al-Fikr Beirut, tt:
Ar-Razi, Muhammad bin Abi Bakr, Tafsir Al-Razi, Beirut, Lebanon: Dar Al-Fikr, 1990
Azra, Azmardi, Pendidikan Islam Tradisi dan Modernisasi Menuju Milenium Baru, Jakarta: Logos, 2002
Hamka, Tafsir Al-Azhar, Jakarta: Panjimas, Juz 22, 1982
Hamka, Tafsir Al-Azhar, Jakarta: Panjimas, Juz 17, 1990
Hart, Michael H., Seratus Tokoh yang Berpengaruh di Dunia. Terj. Jakarta: Panjimas, 1983
Jalaluddin, Teologi Pendidikan, Jakarta: Grafindo Persada, 2002
Nasution, Harun, Islam Ditinjau dari Berbagai Aspeknya Jakarta: UI Press, 1985
Shihab, M. Quraish, Tafsir Al-Misbah Jakarta: Lentera Hati, Vol. 8, 2004
Shihab, M. Quraish, Tafsir Al-Misbah Jakarta: Lentera Hati, Vol. II, 2004
Tarjamah al-Fadl Al-Qur'an Jakarta: Al-Hikmah, Jilid VIII, 1993
Tarjamah al-Fadl Al-Qur'an Jakarta: Al-Hikmah, Jilid VI, 1993
Taufiq, Muhammad, Kehidupan Rasulullah Manifestasi Rahmatan Lil Alamin,
Surabaya Pos, 1994
DOI: http://dx.doi.org/10.12962/j24433527.v2i1.667
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.